
Masyarakat Tallo dan Akumulasi Primitif dalam Pembangunan Makassar New Port
Makassar New Port (MNP) merupakan proyek reklamasi pembangunan infrastruktur distribusi yang terdiri dari beberapa paket infrastruktur, seperti pelabuhan, jalan tol, rel kereta api, serta fasilitas penunjang distribusi lainnya. MNP ini merupakan salah satu Proyek Strategis Nasional (PSN) di bawah rezim Jokowi yang dikerjakan dalam kendali PT. Pelabuhan Indonesia (PELINDO), serta kerja sama dengan pihak stakeholder terkait lainnya seperti Kementerian BUMN,